Inspirasi Model Rambut Member BTS
Sebagai salah satu boyband K-Pop paling modis, BTS (Bangtan Boys) memberi perhatian lebih pada setiap penampilan, termasuk model rambut para membernya. Ada banyak hairstyle indah yang dipamerkan para member sejak debut di tahun 2013 dan masing-masing member punya gayanya sendiri-sendiri. Gaya rambut BTS yang atraktif sekaligus inspiratif ini telah memberi warna tersendiri pada dunia fashion K-Pop. Bagi anda yang bingung bagaimana cara mengubah model rambut anda, berikut ini SukaGAUL akan memberikan anda beberapa Inspirasi Model Rambut Member BTShttp://sukagaul.com/ yang bisa anda request ke salon kesayangan anda.
1. Ingin tetap gondrong namun kelihatan rapi? Cobain gaya rambut mullet ala V BTS ini, dijamin bikin cewekmu berteriak
2. Rambut ikalmu bisa terlihat lebih swag kalau mencoba poni depan ala V BTS
3. Rambut keriting dengan belah tengah seperti Jungkook ini bikin penampilanmu lebih dewasa
4. Rambut ‘mangkok’ ala Jungkook gini bisa dicobain. Dijamin penampilanmu upgrade 100 persen
5. Unik juga ya bagian rambut depan lebih ber-volume dibandingkan bagian belakang seperti J-Hope
6. Biasa tampil swag, aura RM sebagai leader lebih terpancar dengan model rambut belah samping
7. Kamu bisa lho menggunakan catokan kakak atau adik perempuan untuk bikin rambut menjadi lebih bervolume
8. Rambut gondrong juga bagus untuk kamu yang memiliki rambut lurus, sesekali coba belah tengah biar lebih elegan kayak Jin begini
9. Sudah pernah mencoba model comma hair ala Jimin belum? Cocok untuk cowok yang ingin tampil maskulin
10. Sesekali coba cat rambutmu dengan warna abu-abu atau cokelat susu seperti Suga. Gak mencolok dan tetap macho
Simple kan gaya rambutnya member BTS di atas, jadi gak bingung lagi mau potong model apa. Sudah siap dipanggil oppa sama gebetanmu?